Berbagi informasi seputar bisnis di dunia digital, internet marketing, publisher, affiliate program, ptc, ppc, advertiser, serta mengenal dan mempelajari SEO.

29 Desember 2011

Cara meraup dollar dengan Google Adsense



Tersedia banyak cara untuk memperoleh penghasilandengan Google AdSense: AdSense untukkonten, AdSense untuk pencarian, dan arahan.
Dengan AdSense untuk konten, Anda dapat menampilkaniklan Google di situs Anda. Iklan tersebut dapat berupa iklan BPK (biaya perklik) atau BPT (biaya per seribu tayang). Untuk iklan BPK, Anda akan memperolehpenghasilan bila pengguna mengklik iklan tersebut. Untuk iklan BPT, Anda akanmemperoleh penghasilan dalam account setiap kali iklan tampil di situs Anda.


Bagaimana cara Google menargetkan iklan ke situsWeb ?
Setelah Anda menambahkan kode iklan Google kehalaman Web yang akan menampilkan iklan Google, kami akan menangani hal lainnyadengan secara otomatis menayangkan iklan Google yang relevan terhadap halamankonten tersebut. Iklan Google ditargetkan dengan dua cara:
* Penargetan kontekstual
Teknologi kami menggunakan beberapa faktor, seperti analisis kata kunci,frekuensi kata, ukuran font, dan struktur link Web keseluruhan untuk mengetahuiinformasi tentang halaman Web serta mencocokkan iklan Google ke setiap halamandengan tepat.
* Penargetan penempatan
Dengan penargetan penempatan, pengiklan dapat memilih penempatan iklantertentu atausubbagian situs Web penayang yang akan menjalankan iklan mereka. Iklanbertarget penempatan mungkin tidak terlalu relevan dengan konten halaman, namundipilih oleh pengiklan yang menemukan kecocokan antara minat pengguna denganpenawaran mereka.
Teknologi kami juga dapat menetapkan bahasa utamahalaman. Jika konten Anda dalam bahasa yang didukung program kami,AdSense akan menargetkan iklan dalam bahasa yang sesuai dengan konten Anda.Iklan Google juga ditargetkan secara geografis untuklokasi pengunjung Anda.






Apakah perbedaan antara AdWords dengan AdSense?
Program Google AdWords dapat Anda gunakan untukmembuat iklan yang akan muncul pada halaman hasil pencarian Google yang relevandan jaringan situs mitra kami. Untuk mempelajari lebih lanjut tentang AdWordsdan segera mulai beriklan, kunjungi www.adwords.google.co.id.
Program Google AdSense berbeda karena menampilkaniklan Google AdWords di situs Web terpisah. Kemudian, Google akan membayarpenayang Web untuk iklan yang ditampilkan di situs mereka berdasarkan klikiklan pengguna atau tayangan iklan, tergantung pada jenis iklan tersebut.


Bagaimana cara menambahkan situs lain ke accountsaya?
Tidak perlu membuat account lain ataumemberitahukan kami bila Anda menempatkan kode AdSense di situs baru. Kodeiklan dan kode pencarian yang dihasilkan melalui langkah-langkah panduan padatab Konfigurasi AdSense account valid untuk halaman di situs apapun yangdigunakan untuk menampilkan iklan Google atau AdSense untuk kotak pencarian.Tambahkan kode tersebut ke sumber halaman, kemudian kami akan secara otomatismendeteksi situs baru.
Untuk menempatkan kode di situs baru, ikutilangkah-langkah di bawah ini:
Untuk menampilkan iklan Google:
  1. Log in ke account Anda di https://www.google.co.id/adsense
  2. Klik tab Konfigurasi AdSense , kemudian pilih AdSense untuk konten sebagai produk
  3. Ikuti langkah-langkah panduan untuk memilih jenis iklan, format, warna, dan pilihan tambahan lainnya
  4. Salin kode iklan dari kotak Kode AdSense Anda
  5. Sisipkan kode pada halaman yang sesuai di situs
Untuk menampilkan AdSense untuk kotak pencarian:
  1. Log in ke account Anda di https://www.google.co.id/adsense
  2. Klik tab Konfigurasi AdSense , kemudian pilih AdSense untuk pencarian sebagai produk
  3. Ikuti langkah-langkah panduan untuk memilih jenis pencarian, kotak pencarian, gaya hasil pencarian, dan pilihan tambahan lainnya
  4. Salin kode pencarian dari kotak Kode AdSense Anda
  5. Sisipkan kode pada halaman yang sesuai di situs
Selengkapnya tentang cara menambahkan kode ke situsdalam panduan Ringkas.
Perlu diketahui jika Anda menggunakan fitur Situs yang Dibolehkan, tambahkanURL baru dalam daftar Situs yang Dibolehkan atau Anda tidak akan menerimapenghasilan URL apapun.
Share:

0 komentar:

Blog Kang Herry's Feed

Blog Kang Herry

Feed by Email

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Categories

Facebook

SEO Stats powered by MyPagerank.Net

Recent Post

Pages - Menu

Definition List

Powered By Blogger
Techno Blog Review Gadget